Description
Capung.. Semua orang mungkin tahu apa itu capung, tentunya dengan bahasa daerahnya masing-masing. Saya tertarik dengan capung pada awalnya setelah melihat galeri foto macro (pada post lain saya jelaskan). Untuk lebih memahami tentang capung, nantinya akan saya post secara berkala.
Ditunggu post selanjutnya…